Kami menggunakan cookies

Situs ini menggunakan cookies dari cmlabs untuk memberikan dan meningkatkan kualitas layanannya serta menganalisis lalu lintas..

Dimana Anda dapat melihat hasil karya kami?
Tempat kecil membuat kombinasi, namun persilangan yang terjadi didalamnya tidak memberikan banyak kombinasi. Jadi, berhati-hatilah dalam membuat justifikasi, terutama SEO.

Web Crawler

Terakhir diperbarui: May 09, 2022

Web crawler berfungsi untuk men-download dan mengindeks konten dari seluruh Internet. Tujuan dari bot semacam itu adalah untuk mempelajari tentang setiap halaman di web, sehingga informasi tersebut dapat dimunculkan di SERP saat ada yang mencari. Crawler disebut juga spider atau bot mesin pencari

Disebut “web crawler” karena “crawl/merayap” adalah istilah teknis untuk mengakses situs web dan memperoleh data melalui program software secara otomatis .

Cara Kerja Crawler

Bot crawler web mulai mengindex dari seed, atau daftar URL yang dikenal. Mereka “merayapi” halaman web di URL tersebut terlebih dahulu. Saat bot merayapi halaman web tersebut, ia akan menemukan hyperlink ke URL lain, dan akan ditambahkan ke daftar halaman yang akan dijelajahi selanjutnya.

Daftar Web Crawler yang active di Internet

Bot crawler dari beberapa search engine terkemuka yaitu:

  • Google: Googlebot (sebenarnya dua crawler, Googlebot Desktop dan Googlebot Mobile, untuk pencarian desktop dan seluler)
  • Bing: Bingbot
  • Yandex (search engine Rusia): Yandex Bot
  • Baidu (search engine Cina): Baidu Spider

Selain itu ada juga banyak bot web crawler yang kurang umum, beberapa di antaranya tidak terkait dengan mesin pencari mana pun.

Pengaruh Web Crawler pada SEO

SEO adalah singkatan dari search engine optimization, dan merupakan strategi untuk menyiapkan konten untuk pengindeksan mesin pencari sehingga situs web bisa muncul di halaman utama dalam SERP.

Jika spider bots tidak merayapi situs web, maka situs web atau laman konten tersebut tidak dapat diindeks, dan tentu juga tidak akan muncul di hasil pencarian. Oleh karena itu, jika pemilik situs web ingin mendapatkan traffic organik dari hasil pencarian, mereka sebaiknya tidak memblokir bot ini.

Mitra kami yang berharga
Aliansi strategis ini memungkinkan kami untuk menawarkan kepada klien-klien kami berbagai solusi inovatif SEO dan pelayanan yang luar biasa. Pelajari Lanjut
cmlabs

cmlabs

Bagaimana pendapat Anda? Apakah Anda menyukai artikel ini?

Update Terkini
Terakhir diperbarui: Mar 25, 2024

Butuh bantuan?

Ceritakan tentang kebutuhan SEO Anda, tim marketing kami akan membantu menemukan solusi terbaik.

Berikut daftar tim kami secara resmi dan diakui, hati-hati terhadap penipuan oknum tidak bertanggung jawab yang mengatasnamakan PT cmlabs Indonesia Digital (cmlabs). Baca lebih lanjut
Marketing Teams

Agita

Marketing

Tanya Saya
Marketing Teams

Irsa

Marketing

Tanya Saya
Marketing Teams

Thalia

Business Development Global

Tanya Saya
Marketing Teams

Robby

Business Development ID

Tanya Saya
Marketing Teams

Yuli

Client Liaison

Tanya Saya
Marketing Teams

Dwiyan

Business & Partnership

Tanya Saya
Marketing Teams

Rohman

Product & Dev

Tanya Saya
Marketing Teams

Said

Career & Internship

Tanya Saya
notif header image

Jadi yang Terdepan: Memperkenalkan Vanguard - Jalan Pintas untuk Mengoptimalkan Websitemu. Untuk informasi lebih lanjut, hubungi tim kami.

Cek

Tetap up-to-date dengan tool baru kami, cmlabs Surge. Jelajahi tren & event populer!

Cek

Pendapat Anda Berharga! Beri masukan untuk Survei Plagiarism Checker kami?

Cek

Saat ini tidak ada notifikasi...